Kamis, 17 Desember 2009


MAWAR
Sebagai anti radang.
Anti kejang
Penyegar , melancarkan aliran empedu
Mengurangi sakit ,pengatur haid.
Sebagai tonikum.
.
Untuk dapat memanfaatkannya ,rendamlah bunga - bunga
yang diperlukan sampai layu sendirinya (kurang lebih 2-4 jam)
Setelah itu ,barulah airnya dapat diminum sedikit demi sedikit
jangan langsung banyak ,karena kita tidak tahu apakah kamu
dapat menerimanya atau tidak.
Rendamlah bunga-bunga yang diperlukan (2-3 bunga yang
agak besar) dalam 300 cc air putih bersih.(Bunga harus dicu-
ci terlebih dahulu dengan air putih bersih)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar